Saturday, August 20, 2011

Home » , » Cara Membuat Teks Warna Pelangi (Rainbow Text)

Cara Membuat Teks Warna Pelangi (Rainbow Text)

Cara Membuat Teks Warna Pelangi (Rainbow Text) - Masih pengen ngomongin tentang cara ngehias blog nih. . .
Setelah sebelumnya gw share tentang cara Membuat Efek Link Warna Pelangi, sekarang gw mau coba share tentang Cara Membuat Teks Warna Pelangi (Rainbow Teks).

Teks Warna Pelangi???
Eapz.. Ternyata bukan hanya link, tapi teks juga dapat kita modifikasi agar terlihat cantik.
Hmmmmm... Masih bingung ea??
coba liat contohnya dibawah ini deh!!
AGUNG X-ZEG INDRAGUNA'S WORLD

Tertarik??
Untuk membuat teks warna pelangi seperti contoh di atas, kita hanya perlu menggunakan script/kode di bawah ini . . .

<b>
<script>
var text="AGUNG X-ZEG INDRAGUNA'S WORLD"
var speed=50
if (document.all||document.getElementById){
document.write('<span id="highlight">' + text + '</span>')
var storetext=document.getElementById? document.getElementById("highlight") : document.all.highlight
}
else
document.write(text)
var hex=new Array("00","14","28","3C","50","64","78","8C","A0","B4","C8","DC","F0")
var r=1
var g=1
var b=1
var seq=1
function changetext(){
rainbow="#"+hex[r]+hex[g]+hex[b]
storetext.style.color=rainbow
}
function change(){
if (seq==6){
b--
if (b==0)
seq=1
}
if (seq==5){
r++
if (r==12)
seq=6
}
if (seq==4){
g--
if (g==0)
seq=5
}
if (seq==3){
b++
if (b==12)
seq=4
}
if (seq==2){
r--
if (r==0)
seq=3
}
if (seq==1){
g++
if (g==12)
seq=2
}
changetext()
}
function starteffect(){
if (document.all||document.getElementById)
flash=setInterval("change()",speed)
}
starteffect()
</script>
</b>
 Sepertinya engga usah dijelasin panjang lebar lagi, gw yakin sobat blogger udah tau apa yang harus dilakuin dengan kode di atas. source

No comments:

Post a Comment